Fatmah & Rambu

The Wedding |24.12.2023| Jakarta

بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ

“Dan diantara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah diciptakan Nya untukmu pasangan hidup dari jenismu sendiri supaya kamu mendapat ketenangan hati dan dijadikan-Nya kasih sayang diantara kamu. Sesungguhnya yang demikian menjadi tanda-tanda kebesaran-Nya bagi orang-orang yang berfikir.”

(Ar-Rum: 21)

Sang Mempelai

Fatmah Dewi

Putri Pertama dari
Bapak Paruk
dan Ibu Siti Fatimah (Almh)

Rambu Febriananda Ramadhan

Purta Pertama dari
Bapak Sunarno Dwi Raharjo (Alm)
dan Ibu Sri Panuti

السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Dengan memohon Rahmat Allah Subhanahu wa Ta’ala dan dengan segenap kerendahan hati, perkenankanlah kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk hadir di acara pernikahan kami yang akan dilaksanakan pada:

Akad

Minggu, 24 Desember 2023

10:00 Wib

Resepsi

Minggu, 24 Desember 2023

13:00 s/d 21:00 Wib

Lokasi

GOR GROGOL PETAMBURAN

Jl. Semeru Raya no.1 rt007 rw 007 Grogol Jakarta Barat, 11450

Menuju Hari Bahagia

Siang dan malam berganti begitu cepat, di antara saat-saat mendebarkan yang belum pernah kami rasakan sebelumnya. Kami nantikan kehadiran para keluarga dan sahabat, untuk menjadi saksi ikrar janji suci kami di hari yang bahagia.

Day(s)

:

Hour(s)

:

Minute(s)

:

Second(s)

“And of His signs is that He created for you from yourselves mates that you may find tranquility in them; and He placed between you affection and mercy. Indeed in that are signs for a people who give thought.”

Ar-Rum: 21

Perjalanan Cinta Kami

“Datangnya cinta adalah takdir, dia datang tak pernah terduga”

2014
Pertemuan

  • Kita itu sebenarnya sering bertemu, dikarenakan jarak rumah kita berdekatan. dan awal mulai dekat pada saat kami sering berkomunikasi melalu media sosial lalu kami pun bertukar pin BBM dan semakin lama hubungan kami pun semakin dekat.
    Dan tanggal 1 July 2014 dia mengungkapkan perasaan nya.
2023
Lamaran

  • Kami berdua menjalani hubungan selama 9 tahun lamanya. banyak sekali halang rintang, suka duka saat menjalaninya alhamdulillah kami bisa menetapkan hati untuk kejenjang yang lebih serius 😍
    Tanggal 3 september 2023 atas izin Allah SWT dan restu kedua orang tua, kami melakukan acara lamaran
2023
Moment Spesial

  • Hari yang sangat berharga dan tidak pernah terlupakan bagi kami, InsyaAllah Tanggal 24 desember 2023 kami akan melangsungkan pernikahan, menyempurnakan separuh agama, memulai babak baru kehidupan. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan ridho-Nya, menghadirkan keberkahan ke dalam rumah tangga kami, dan menganugerahkan kami keturunan yang sholeh/sholehah, Aamiin 😇

Will You Attend?



    Covid19

    Untuk menjaga acara pernikahan ini aman dari resiko penularan Covid-19, mohon simak anjuran berikut sebelum anda hadir ke lokasi:

    Wedding Gift

    Bagi Keluarga dan Sahabat
    yang ingin mengirimkan hadiah,
    silahkan mengirimkannya melalui :

    Life Moment

    Bantu kami mengabadikan momen-momen bahagia di acara pernikahan kami dengan menandai postingan anda dengan hashtag berikut:

    Filter Ig

    Bantu kami mengabadikan momen terbaik di hari pernikahan kami dengan instagram filter di Stories, Save filter yang telah kami sediakan dan jangan lupa tag ya

    Best Wishes

    24 Ucapan
    Newest
    Oldest
    Inline Feedbacks
    View all comments
    Tera
    1 year ago

    Happy wedding ka fatmaaaaa🥰😘

    Ka fatma
    1 year ago

    Happy wedding ka fatma , smoga menjadi keluarga yg semawa ya kaaa🥰

    batak
    1 year ago

    happy wedding brader. semoga bahagia terus.

    Dwiky Nurzaputra
    1 year ago

    Selamat menempuh hidup baru Rambu,semoga menjadi keluarga sakinah mawaddah warahmah,Aamiin

    Dewi Ayu Lestari ( SMPN 39 )
    1 year ago

    Happy wedding Fatmah Dan Suami , Semoga Menjadi Keluarga Yang Sakinah, Mawadah, Warrahmah, Aamiin🤲🏻

    Sampai Jumpa Di Hari Bahagia Kami

    Fatmah & Rambu

    ©Undangan Web

    button

    The Wedding Of

    Fatmah & Rambu